Deskripsi Perusahaan
Bergerak di bidang retail
Deskripsi Pekerjaan
- Memimpin dan mengelola tim display, picker, checker, packer, dan scan out (handover). - Membuat jadwal kerja harian sesuai dengan kebutuhan operasional. - Memastikan semua pesanan diproses tepat waktu dan sesuai dengan SLA. - Memastikan stok sesuai dengan SKU dan Memastikan area display sesuai dengan tata letak yang ditentukan. - Melakukan pemeriksaan silang dan memastikan ulang untuk pesanan dengan nilai besar atau kompleksitas tinggi. - Memastikan tim packer mengikuti SOP pengemasan. - Memastikan proses scan out sesuai dengan SOP dan Membuat laporan serah terima paket pengiriman harian yang akurat. - Bekerja sama dengan tim inbound dan admin stok untuk memastikan ketersediaan stok secara real-time. - Berkoordinasi secara aktif dengan tim e-commerce terkait prioritas pengiriman atau permintaan khusus. - Memberikan arahan harian, pelatihan kerja, dan koreksi jika terjadi kesalahan prosedural.
Syarat Pekerjaan
- Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan. - Berjenis kelamin laki-laki. - Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi gudang (retail) akan diutamakan. - Mampu mengoperasikan komputer, terutama Ms. Excel dan Sistem WMS. - Mampu berkomunikasi dengan baik dan memimpin tim. - Bersedia bekerja lembur atau masuk pada hari libur / tanggal merah / hari acara (jika diperlukan).
Tips Untuk Pelamar
- Jangan lupa sampaikan anda mendapat Info Lowongan Kerja dari LOKER JAKARTA ID
- Buatlah CV (Curriculum Vitae) atau Daftar Riwayat Hidup dan Surat Lamaran Kerja semenarik mungkin agar lebih mendapat perhatian HRD. Buat CV Cepat dan Praktis di BikinCV dan lihat juga Contoh Surat Lamaran Kerja yang baik dan benar.
- Ketika melamar lowongan kerja, anda tidak boleh membayar sejumlah uang kepada seseorang/ perusahaan. Jika ada yang meminta, Tolak Saja! Kemungkinan besar itu adalah sebuah penipuan.
- Belakangan ini sering terjadi penipuan kepada calon pencari kerja. Selalu berhati-hati dan waspada terhadap segala bentuk penipuan!