Deskripsi Perusahaan

Bergerak di bidang retail

Deskripsi Pekerjaan

KOL/Affiliate Management - Rekrutmen, onboarding, negosiasi, dan membina hubungan jangka panjang dengan kreator (TikTok/IG/Marketplace). Performance Drive - Mendorong keaktifan kreator melalui target, weekly activation, tantangan, dan manajemen kampanye bulanan. Content Briefing - Memberikan arahan kreatif (hook/angle), edukasi produk, dan mekanisme promo kepada kreator. Monitoring dan Reporting - Menganalisis data (GMV, CTR, konversi), memantau stok, dan menyusun laporan mingguan serta rencana aksi. Ops dan Retention - Mengelola pengiriman sampel produk dan merancang program insentif (leveling/bonus).

Syarat Pekerjaan

- Pendidikan S1 (Pemasaran, Komunikasi, Bisnis, atau terkait). - Pengalaman 1-3 tahun di bidang KOL/Affiliate/Partnership (Lulusan baru dengan portofolio kuat dipersilakan). - Mahir negosiasi, manajemen komunitas, dan paham ekosistem TikTok/Shopee. - Memiliki jaringan KOL di niche lifestyle, stationery, atau produktivitas. - Terbiasa bekerja dengan target (GMV) dan mahir menggunakan Excel/Google Sheets.

  • Tingkat Pendidikan

    :

    S1

  • Jenis Kelamin

    :

    Wanita

  • Usia Maksimal

    :

    - Tahun

  • Status Kerja

    :

  • Full Time

Ringkasan Lowongan